Tasawuf dan Covid 19
Judul : Tasawuf dan Covid 19
Pengarang : Muhamad Basyrul Muvid, S.Pd.I, M.Pd
Ukuran : 14,5 cm x 21 cm
Tebal : 182 Halaman
ISBN : 978-623-9330-59-0
Sinopsis
Pandemi virus corona (Covid 19) telah “menghantui” masyarakat global, khususnya warga negara Indonesia. Wabah corona ini menjadikan kehidupan masyarakat tergoncang, terombang-ambing, sehingga mereka mengalami kegelisahan, kekhawatiran, ketakutan dan kepanikan yang luar biasa sampai-sampai “mengalahi” ketakutannya kepada Tuhan.
Memang tidak bisa dipungkiri wabah ini sangat cepat menyebar dan efek yang ditimbulkan tidak hanya flu, demam, batuk biasa tapi sampai pada kematian. Mungkin efek “kematian” tersebut yang menjadi “momok” masyarakat global. Kepanikan dan ketakutan yang berlebih inilah yang menyebabkan mereka melupakan kekuatan, kekuasaan Allah Swt zat yang maha segala-galanya. Sehingga, berbagai upaya lahir dilakukan dengan “memborong” bahan-bahan alami (rempah-rempah), masker, antiseptik, dan bahan lainnya yang dianggap mampu menangkal virus ini.
Mereka dilupakan oleh situasi dan kondisi, bahwa ada upaya ruhani yang tidak kalah “jitu”nya dengan usaha-usaha lahir tersebut. Upaya ruhani ini sebagai langkah untuk membangun kembali hubungan kedekatan dengan sang Kuasa, memupuk keyakinan yang “mantap” kepada-Nya, bahwa Dia sebaik-baik penolong yang maha pengasih-penyayang, dan Dia tidak akan membiarkan hamba-Nya berada di dalam jurang keterpurukan selamanya.
Untuk itu, dalam buku ini penulis ingin menyampaikan bahwa dalam menghadapi wabah covid 19 diperlukan juga usaha batin melalui ajaran-siraman ilmu tasawuf untuk mengontrol hati, mensucikan jiwa, mendekatkan diri kepada Allah Swt, serta menenangkan ruhani agar tidak menjadi “budak” ketakutan makhluk-Nya yang tak kasat mata ini (Covid 19).
Tasawuf dan Covid 19
Berat | 300 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 812 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
13%
Judul : Metode Pengabdian Masyarakat : Dari Rancangan ke Publikasi Penulis : Ismail Suardi Wekke Ukuran : 15,5 x 23 cm Tebal : 120 Halaman Buku ini menjadi bagian yang hadir dalam suasana pagebluk covid-19. Sebuah kondisi ketika dimana diliputi kecemasan dan kekhawatiran, pada saat yang sama dialihkan untuk mengetikkan… selengkapnya
Rp 65.000 Rp 75.000Judul : MODUL PRAKTIKUM KEPERAWATAN JIWA UNTUK MAHASISWA DIPLOMA III KEPERAWATAN Penulis : Ns. Ana Damayanti, S.Kep., M.K.M Ns. Donny Tri Wahyudi, S.Kep., M.Kes. Ns. Fitriya Handayani, S.Kep.,M.Kep. Ns. Marnia Sulfiana, S.Kep. Ukuran : 14,5 x 21 cm Tebal : 125 Halaman ISBN : 978-623-68726-7-9 Modul Praktikum Keperawatan Jiwa untuk Mahasiswa… selengkapnya
Rp 60.000Judul : Buku Ajar Metode Analitik dan Numerik Teknik Kimia Penulis : Teguh Kurniawan, dan Hafid Alwan Ukuran : 14,5 x 21 cm Cover : Soft Cover Sinopsis Salah satu bidang keteknikan yang sarat dengan pemodelan serta simulasi proses adalah bidang teknik kimia. Berbagai jenis model matematika kerap… selengkapnya
Rp 116.500Judul : Ini Duniaku Penulis : Zahrotul Mujahidah Ukuran : 14,5 x 21 cm Tebal : 160 Halaman Blurb Buku ini sebagai bukti bahwa seorang ibu sekaligus pendidik adalah wanita yang luar biasa. Sangat layak untuk dibaca. (Ummu El… selengkapnya
Rp 150.000Judul : PENINGKATAN KINERJA GURU Penulis : Djohan Achmadi, SE, M.Ed., Dr Suryadi, Prof. Dr. Eliana Sari, M.M., dan Prof. Dr. Neti Karnati, MPd Ukuran : 15,5 x 23 cm Tebal : 80 Halaman Cover : Soft Cover SINOPSIS Kehadiran buku ini sangat diharapkan dapat menambah dan… selengkapnya
Rp 70.000Judul : BUKU 2 TAHSIN METODE SYAMIL IMPLEMENTASI MATAN IBNU AL-JAZARIY : LEVEL DASAR Penulis : Ustadzah Suhartini Ashari, M.Kom.I. Ukuran : 15,5 x 23 Tebal : 321 Halaman Cover : Soft Cover SINOPSIS Buku Latihan Tahsin Metode Syamil merupakan buku yang dirumuskan dan disusun penulis untuk membantu memudahkan murid-murid tahsin membaca al-Qur’an dengan… selengkapnya
Rp 251.000Judul : BUKU AJAR PENGANTAR ILMU PENDIDIKAN Penulis : Rahmat Putra Perdana, S.Pd., M.Or Ukuran : 15,5 x 23 cm Cover : Soft Cover SINOPSIS Manusia sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa, diciptakan-Nya dalam bentuk yang paling sempurna, mengalami fase-fase kehidupan sebelum lahir, setelah lahir hingga setelah kematian, hakekat… selengkapnya
Rp 130.200Judul : Sukuk dan Dinamika Pasar Memahami Faktor-Faktor Penentu Yield Sukuk Penulis : Sulistyandari, S.E.,M.Si., Sri Rohaeti, S.M., dan Prof. Wiwiek Rabiatul Adawiyah, M.Sc.,Ph.D. Ukuran : 15,5 x 23 cm Tebal : 132 Halaman Cover : Soft Cover SINOPSIS Buku ini mengupas secara mendalam mengenai sukuk, salah… selengkapnya
Rp 80.000Judul : Modul Pembelajaran Mata Kuliah Perhutanan Sosial Untuk Mahasiswa Pascasarjana Manajemen Hutan Topik : Agroforestry dalam Perhutanan Sosial Penulis : Dr. Ir. Fransina Latumahina,S.Hut.MP.IPU Ukuran : 15,5 x 23 cm Tebal : 140 Halaman Perkembangan sejarah tentang Perhutanan Sosial, diawali dengan catatan adanya perubahan paradigma pengelolaan hutan dari pengelolaan hutan… selengkapnya
Rp 75.000Judul : PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI YANG KREATIF DAN INOVATIF Penulis : Riyanti Susiloningtyas, S.Pd.,Gr.,M.Pd., Sudiyanti, S.Pd., dan Agnes Ariningtyas, M.Pd. Ukuran : 15,5 x 23 cm Tebal : 130 Halaman Cover : Soft Cover SINOPSIS Pengimplemantasian kurikulum merdeka memberikan penguatan tentang pentingnya pembelajaran berdiferensiasi sebagai upaya memfasilitasi keragaman… selengkapnya
Rp 80.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.